News: Kapolres Bolsel Meneruskan Commander Wish Kapolda Sulut

Persib Bandung Resmi Umumkan Pemain Baru, Siapa Saja ? 13 Perusahaan Tambang Dapat Hak Istimewa di Raja Ampat oleh Pemerintah Longsor Tambang Batu Alam di Gunung Kuda Cirebon, 4 Tewas dan Puluhan Pekerja Tertimbun Garut Berduka: Ledakan Amunisi di Pantai Cibalong Tewaskan 11 Orang Arus Balik Lebaran 2025 Dimulai, Rekayasa Lalu Lintas Diberlakukan Breaking News:  Hari Raya Idul Fitri 1446 H Jatuh pada Tanggal 31 Maret 2025

Berita Daerah

Kapolres Bolsel Meneruskan Commander Wish Kapolda Sulut

badge-check


Kapolres Bolsel Meneruskan Commander Wish Kapolda Sulut Perbesar

Kapolres Bolsel Meneruskan Commander Wish Kapolda Sulut

WBN, Bolmong Selatan (Bolsel) – Kapolres Bolmong Selatan AKBP Ketut Suryana, SIK, SH, MM meneruskan arahan Commander Wish Kapolda Sulut kepada Personil bertempat di Aula Polres Bolmong Selatan, Senin (31/10/2022) Pukul 09.00 wita.

Dalam arahan tersebut Kapolres Bolmong selatan menyampaikan tidak bersifat arogansi dan hedonisme, tidak melakukan pelanggaran, persaingan tidak sehat dan penegakan hukum.

Penguatan organisasi dan kelembagaan budaya organisasi, kualitas kinerja, keseimbangan kinerja administrasi dan operasional, tanggung jawab dan pengawasan.

Penguatan SDM pengetahuan, keterampilan dan prilaku menjaga etika dimasyarakat, tidak melakukan pelanggaran dan mengubah budaya kerja sehingga menjadi Polisi yang dicintai dan dekat dengan masyarakat untuk memberikan rasa aman dan nyaman.

Penegakkan hukum terhadap kasus menonjol yang menjadi atensi dan penindakan kasus restorative justice sesuai dengan ketentuan yang ada.

Khususnya kepada personel yang bergerak dalam bidang pelayanan, agar memberikan pelayanan prima, perhatian dan tindakan yang baik dan benar, sehingga muncul kepercayaan masyarakat kepada Polri, terkait pemeliharaan Kamtibmas agar melaksanakan kegiatan patroli sambang kepada tokoh masyarakat di wilayah hukum Polres Bolmong Selatan.

Kapolres Bolmong Selatan mengingatkan agar anggota lebih mengedepankan tindakan pencegahan prediktif detektif, preventif dan preemptif di tengah-tengah masyarakat, untuk melindungi, melayani dan mengayomi masyarakat untuk menciptakan keamanan dan ketertiban yang kondusif sehingga masyarakat dapat mejalankan aktivitas secara bebas dan bertanggungjawa.

Ia juga berpesan agar terus bekerja sama dengan instasi terkait dan tokoh masyarakat diwilayah Kabupaten Bolmong Selatan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab.(*)

 

Berita Lainnya : Kapolres Tabanan Bersama Dandim Turun Langsung Saat Pembuatan Jembatan Darurat

Wartawan Aldyokay/ Sumber Humas Polres Bolsel Polda sulut

Baca Berita Lainya

Persib Bandung Resmi Umumkan Pemain Baru, Siapa Saja ?

11 Juni 2025 - 23:00 WIB

Persib Bandung Resmi Umumkan Pemain Baru

Bupati Rudy Susmanto: KabogorFest 2025 Libatkan Pedagang Kaki Lima

11 Juni 2025 - 15:56 WIB

Bupati Bogor Rudy Susmanto Kabogorfest 2025

Kabogorfest 2025 Resmi Dibuka Bupati Bogor Rudy Susmanto

11 Juni 2025 - 15:39 WIB

Kabogorfest 2025 Bupati Bogor Rudy Susmanto

Bupati Rudy Susmanto Dukung Kabupaten Bogor Jadi Tuan Rumah Simulasi Latgab TNI dan AS

10 Juni 2025 - 16:30 WIB

Bupati Rudy Susmanto Dukung Kabupaten Bogor Jadi Tuan Rumah Simulasi Latgab TNI dan AS

SPMB SMA dan SMK, Cara dan Link Pendaftaran

10 Juni 2025 - 12:59 WIB

SPMB SMA dan SMK, Cara dan Link PendaftaranSPMB SMA dan SMK, Cara dan Link Pendaftaran
Trending di Berita Daerah